latest Post

Kapasitor

Kapasitor adalah komponen pasif, notasinya dituliskan dengan huruf C. kapasitor berfungsi untuk menyimpan energy listrik dalam bentuk muatan listrik banyaknya muatan listrik per detik dalam satuan Qoulumb (Q).

Satuan kapasitor dalam menyimpan muatan disebut kapasitasi dengan satuan adalah Farad (F).

1 Farad = 1.000.000 uF
1 uF     = 1.000 nF
1 nF      = 1.000 pF


Pada perinsipnya kapasitor terdapat dua konduktor yang dipisahkan oleh bahan dielektrik, fungsi zat elektrik untuk memperbesar kapasitansi kapasitor  diantaranya adalah keramik, kertas, kaca, mika, polyester dan elektrolit.


Untuk sekarang artikel tentang kapasitor sampai sini dulu, atas kunjungannya saya ucapkan terima kasih.
Recommended Posts × +

0 komentar:

Posting Komentar